Pernah berpikir ataupun khawatir, repositori git di Github atau Bitbucket yang kita gunakan hilang tak berbekas karena gangguan sistem dari Github/Bitbucket atau vendor lainnya? Pernah terbesit untuk membackup repositori itu secara berkala?
Pada tutorial kali ini kita akan memanfaatkan fasilitas Repository Mirroring yang dimiliki oleh Gitlab. Silakan install Gitlab dulu jika belum punya.
Secara umum, mirroring repo yang bisa dilakukan oleh Gitlab itu ada dua:
Untuk keperluan tutorial kali ini, tampaknya kita akan menggunakan mode Pull saja. Pastikeun Gitlab yang dipakai sudah versi 8.2 atau lebih baru.
Pada tutorial kali ini kita akan memanfaatkan fasilitas Repository Mirroring yang dimiliki oleh Gitlab. Silakan install Gitlab dulu jika belum punya.
Secara umum, mirroring repo yang bisa dilakukan oleh Gitlab itu ada dua:
- Push: melakukan push repo di Gitlab ke platform lain
- Pull: melakukan pull repo dari platform lain ke Gitlab
Untuk keperluan tutorial kali ini, tampaknya kita akan menggunakan mode Pull saja. Pastikeun Gitlab yang dipakai sudah versi 8.2 atau lebih baru.