Untuk menghapus github repository di komputer (lokal) atau di folder, silakan hapus folder .git misalnya dengan perintah [sourcecode]rm -rf namafolderepo/.git[/sourcecode] dengan demikian, folder tersebut sudah tidak lagi merupakan folder repository Git.
Linux and Tech Tutorial