Tuesday, July 26, 2016

Inilah 5 Distro Linux untuk Raspberry Pi selain Raspbian

Bukan sesuatu yang mengherankan kalau hampir semua pemilik raspberry pi pernah atau sedang menggunakan Raspbian Linux dari Debian dari Raspberry Pi itu. Namun, ada banyak OS Linux lain yang bisa dicoba untuk Raspberry Pi loh. Saya catat ada sekitar 5 OS, diluar OS yang berfokus jadi media centre seperti OSMC, OpenELEC, dan lain-lain.

Inilah 5 OS Raspberry Pi selain Raspbian:

Fedora



Fedora secara resmi memang punya branch khusus ARM baik untuk platform 32 bit atau 64 bit, meskipun tidak resmi sebagai edisi khusus untuk Raspberry Pi (Fedora saat ini hanya ada edisi Workstation, Server dan Cloud). Dukungan untuk Raspberry Pi dilakukan oleh komunitas, bahkan lebih dari satu distro dibuat. Ada Pidora, FedBerry, dan Pignus.

https://youtu.be/f1gbVAeezro

Gentoo



Sebagai distro yang terkenal wingit, jarang dipakai karena terkenal sulit ini justru punya satu edisi Raspberry Pi yang dibuat oleh komunitasnya.

https://www.youtube.com/watch?v=I5bCfhPvx_g

Rokos



Rokos sendiri adalah OS Raspberry Pi yang berfokus sebagai rig atau gear untuk para enthusiast Bitcoin. Silakan lihat projectnya disini: http://rokos.space/

https://www.youtube.com/watch?v=7Z1huzcVfaU

SolydX RPI

Sebuah edisi khusus dari komunitas SolydXK untuk Raspberry Pi. Silakan kunjungi lamannya di https://solydxk.com/downloads/solydx-rpi/

https://youtu.be/PW4TlMnN1SM

Arch Linux

https://youtu.be/pb-df5D5Dbg

 

0 comments:

Post a Comment